Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Head Suzuki Satria FU Taiwan, Klep Besar Porting Standar

billy - Kamis, 8 Maret 2012 | 16:08 WIB
No caption
No credit
No caption


Klep 25/22 mm dan dilengkapi klem kem
Suzuki Satria F-150 banyak digunakan untuk drag bike atau balap liar. Dipastikan harus menggunakan klep yang besar agar bejaban di balapan.

Ada tawaran menarik yang bisa dijadikan pilihan. Kepala silinder Satria F-150 buatan Taiwan. Sudah menggunakan klep ukuran besar. Sehingga tidak perlu lagi ganti klep untuk balapan.

“Klep isap sudah punya payung berdiameter 25 mm. Sedangkan klep buang, diameter payung klepnya 22 mm,” jelas Sugianto Husin alias Ming Ming dari Akina Speed Shop.

Namun meski klep sudah besar, lubang portingnya tetap standar. Mekanik harus porting sendiri. Ukuran batang klep juga masih sama dengan standar. Yaitu 4,5 mm supaya masih bisa menggunakan retainer aslinya. Tapi, klepnya sudah dipotong alias tinggal pake.

Lebih sip lagi sudah dilengkapi pegangan atau klem kem. “Harganya satu set head dan isinya Rp 1,7 juta,” jelas Ming Ming dari Jl. Bedugul No. 17, Blok 311A, Bali.  (motorplus-online.com) 

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa