Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tsuchiya Bikin Event Tandingan D1GP

billy - Rabu, 16 Februari 2011 | 12:09 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Salah satu alasan kenapa Keiichi Tsuchiya dan Dai Inada meninggalkan perannya sebagai juri D1GP karena sang penyelenggara terlalu berorientasi ke uang. "Uang yang utama dan power mesin besar besar. Ini sudah keluar dari jalur drifting," seru Tsuchiya,yang memiliki julukan Drift King.

Keluarnya Drift King dan Inada tak membuat kedua orang penggagas pertama event drifting tersebut kehilangan arah. Saat ini, menurut mereka, sudah dalam penjajakan terhadap para sponsor untuk membuat event baru. rRncananya akan mulai digelar pada Maret dan April, 2011 namun masih bermain di Jepang saja.

Selain itu, kedua founder D1GP tersebut tak takut kehilangan tim penggemarnya.Menurut Drift King, nantinya akan mengadopsi regulasi seperti D1SL (street legal) yang tak terlalu menuntut mobil memiliki tenaga besar. "Kita akan lebih banyak senang-senang," seru Drift King. (otosport.co.id)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa