Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hasil Lomba: Jarak Lima Terdepan Tak Sampai Setengah Detik!

DAB - Minggu, 9 Oktober 2016 | 18:32 WIB

Sentul - Persaingan pembalap di Kejurnas Sport 150 IRS Seri 4 (9/10) terpantau ketat. Para pembalap saling ambil alin posisi terdepan sepanjang balapan yang digelar di sirkuit Sentul, Jawa Barat. 

Hingga balapan selesai, Bangun Septyana (Yamalube Mandiri BIEN Racing WHK35 Gandasari FDR) berhasil menjadi pemenang. Ia berhasil ambil alih pimpinan balapan hingga lap penutup. 

Podium kedua pun ditempati oleh Syahrul Amin (Yamaha Yamalube NHK IRC Nissin NGK Bahtera Racing Team) yang hanya berjarak 0,142 detik dari Bangun Septyana. Pun demikian dengan Ilham Buldog yang berada di posisi ketiga. 

Pembalap 549 Kaboci Racing Team ini seolah nampak bersamaan dengan Syahrul Amin ketika melewati garis akhir. Ia hanya berjarak 0,003 detik dari Syahrul. (otomotifnet.com)

1. Bangun Septyana Yamalube Mandiri BIEN Racing WHK35 Gandasari FDR 18:49,076
2. Syahrul Amin 
Yamaha Yamalube NHK IRC Nissin NGK Bahtera Racing Team +0,142
3. M. Ilham Buldog 
549 Kaboci Racing Team +0,145
4. Richar Taroreh 
549 Kaboci Racing Team +0,372
5. Janoer Deden 
Yamaha AKAI Jaya BAF Sidarap MBKW2 +0,393
6. Wahyu Aji Trilaksana 
SYS HDS Racing +0,447
7. Ockvan Irfana 
Stebo ATS Racing Management +0,505
8. Irwan Ardiansyah 
Yamaha Yamalube Nissin KYT FDR Ardians +2,536
9. Aditya Pangestu 
Astra Motor Racing Team +5,683
10. Hendriansyah 
Yamaha Yamalube Nissin HRP KYT FDR +5,720

 

Editor : DAB

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa