Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CR-V Naga Versus Rival Jepang Dan Korea Selatan, Enggak Semuanya Unggul

Iday - Rabu, 20 September 2017 | 19:41 WIB
Honda CR-V Naga 2015-2017. Foto: Rian
Rian
Honda CR-V Naga 2015-2017. Foto: Rian

Meski kalah dalam urusan konsumsi BBM tol dan performa, tapi jika berbicara soal kenyamanan dan fitur, Honda CR-V ‘Naga’ seolah mampu merangkum kelebihan CX-5 dan X-Trail.

Soalnya, bantingan suspensi CR-V ‘Naga’ lebih empuk dan kabin yang lebih lega dari CX-5.

Honda CR-V Naga 2015-2017. Foto: Rian
Rian
Honda CR-V Naga 2015-2017. Foto: Rian
Mazda CX-5

Ia juga memiliki sunroof yang notabene merupakan fitur yang tak ada di Nissan X-Trail.

Kalau bosan dengan trio SUV Jepang tersebut, ada Hyundai Santa Fe bensin yang layak untuk dipertimbangkan.

Pasalnya, mobil ini memiliki keheningan kabin yang baik, rasa berkendaranya halus, dan bantingan suspensinya juga nyaman.

Yang paling menarik, Hyundai Santa Fe memiliki konfigurasi tiga baris bangku yang membuatnya mampu menampung tujuh orang penumpang.

Keistimewaan ini tak dimiliki oleh satupun rivalnya yang berasal dari Jepang. (otomotifnet.com)

Honda CR-V Naga 2015-2017. Foto: Rian
Rian
Foto ilustrasi New Hyundai Santa Fe Diesel

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa