Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Nyetir Mobil Bawa Barang Pakai Roof Rack

Joni Lono Mulia - Rabu, 13 Desember 2017 | 07:30 WIB
Roof rack di mobil untuk menambah akomodasi barang saat liburan
Roof rack di mobil untuk menambah akomodasi barang saat liburan

Sehingga mobil akan lebih mudah lepas kendali bahkan bisa berisiko mobil terguling.

Untuk itu saat menikung dengan mobil membopong barang bawaan di roof rack nggak boleh melebihi kecepatan maksimum 50 km/jam.

Sementara itu kalau di jalan lurus kecepatan yang aman enggak lebih dari 70 km/jam.

BACA JUGA: Om, Masih Inget Enggak Dulu Pernah Masang Stiker Ini?

"Hal penting berkaitan dengan penggunaan roof rack adalah mengetahui daya angkut maksimal dari mobil."

"Caranya bisa melihatnya di buku manual," tambah Marcel.

Jangan lupa, pastikan barang bawaan di roof rack tertutup dan terikat dengan baik.

Hal ini mengantisipasi ada barang yang jatuh dan membahayakan pengemudi lain.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa