Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Menurut Rossi, Masalah Di Yamaha Gara-Gara Pemahaman Yang Salah Dari Mereka Sendiri

Parwata - Jumat, 3 Agustus 2018 | 16:00 WIB
Valentino Rossi
Twitter/YamahaMotoGP
Valentino Rossi

(BACA JUGA: Anda Boleh Lega, Cuma 7 Pintu Tol Yang Ditutup Saat Asian Games )

Saat masa transisi di 2002 itu Valentino Rossi masih membela Honda hingga 2003, dia tahu apa yang dilakukan oleh Honda saat itu.

Kesalahan kedua Yamaha yang diungkapkan Valentino Rossi adalah masalah di musim 2017 lalu.

"Mereka mengambil pendekatan yang salah soal ECU," ujar Valentino Rossi.

Valentino Rossi musim lalu memberi tudingan bahwa Yamaha kalah dari segi ECU dari rival mereka, Honda dan Ducati.

Tapi sekarang, kabar baik berembus dari negeri sakura, Yamaha Jepang mengabulkan permohonan Valentino Rossi.

(BACA JUGA: Harus Bilang Apa? Gagal Nyalip Bus TransJakarta, Pengendara Motor Tewas Seketika)

"Kami akan menguji sesuatu (di MotoGP Ceko), tapi bukan sesuatu yang besar," ujar Rossi.

Meski tahun depan regulasi ECU akan diubah, tetapi Valentino Rossi tidak merasa langkah yang diambil Yamaha terbilang terlambat.

"Kami akan melanjutkan di bagian ini, sejauh aku tahu mereka (FIM) ingin membatasi elektronik," kata Rossi.

"Tapi sejauh yang aku pahamai selama karierku, ini hanya masalah waktu sampai kami kembali ke level yang sama," imbuhnya.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa