Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kejar Tayang, Motor Listrik Gesits Diproduksi 60 Ribu Setahun

Joni Lono Mulia - Rabu, 7 November 2018 | 13:52 WIB
Presiden Joko Widodo menjajal motor listrik Gesits di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (7/11/2018)
Kompas.com/Ihsanuddin
Presiden Joko Widodo menjajal motor listrik Gesits di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (7/11/2018)

Presiden Jokowi juga memastikan bahwa pemerintah akan mendukung penuh produksi massalnya. 

Terlebih lagi motor matik listrik Gesits merupakan karya anak bangsa.

(BACA JUGA: Anaknya Dihabisi, Ayah Pengendara Honda BeAT Malah Peluk Pengemudi Mercy Penabrak)

“Ini adalah brand dan principal 100 persen (dari) Indonesia," kata Presiden Jokowi.

Sementara itu, Menteri Riset dan Pendidikan Tinggi M. Natsir mengatakan bahwa motor matik Gesits mulai diproduksi massal mulai Januari 2019.

 

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com,Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa