Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tarikan Yamaha New V-Ixion Makin Galak, Cuma Lakukan Dua Trik Ini

Panji Nugraha - Jumat, 1 Februari 2019 | 16:40 WIB
Ilustrasi gir belakang
Rizky/Otomotifnet
Ilustrasi gir belakang

 

Upgrade ukuran gir set ini perlu buat bikers NVL yang sudah memperbesar ukuran ban.

"Biar tarikanya enggak berat akibat ban yang sudah diganti ukurannya lebih besar," pungkasnya.

Oya, Ada beberapa pilihan gir set ukuran 15-47 t aftermarket untuk NVL.

(Baca Juga : Daihatsu Sigra Nyaris Hanyut, Puluhan Mobil Terendam Banjir Surabaya)

(Baca Juga : Honda PCX Electric Enggak Takut Air! Libas Banjir Aja Berani Apalagi Hujan

Beberapa diantaranya ada gir set bikinan SSS, DID, Maxtreme.

Soal harga berkisar dari Rp 150 hingga Rp 350 ribu. 

Jika rantai dilengkapi dengan o-ring berkisar Rp 700 hingga Rp 1 juta.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa