Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dimas Ekky Pamer Motor di Moto2, Kena Bombardir Netizen Masalah Bendera

Ignatius Ferdian - Kamis, 14 Februari 2019 | 18:35 WIB
Motor Moto2 Dimas Ekky Pratama di tes privat Jerez ada kesalahan bendera di sepatbor kiri bawah
Instagram.com/dimaspratama20
Motor Moto2 Dimas Ekky Pratama di tes privat Jerez ada kesalahan bendera di sepatbor kiri bawah

Semua itu tampak dari foto yang diposting via Instagram akun milik @dimaspratama20.

Alih-alih menunjukkan tampilan livery dan motor Moto2 baru.

Netizen malah melihat detail yang kecil namun cukup menohok.

Tepatnya di bagian tutup spatbor dekat as roda depan bagian sisi kiri.

(Baca Juga : Marc Marquez Naik Bandros Keliling Kota Bandung)

Tampak ada logo bendera Putih-Merah dan bukan Merah Putih yang merupakan bendera Indonesia.

Pemasangan logo bendera itu memang cara yang dilakukan skuat Honda Team Asia untuk membedakan siapa pembalapnya.

Semisal Honda Team Asia menurunkan dua pembalap di Moto2.

Dimas Ekky Pratam (Indonesia) dan Somkiat Chantra (Thailand).

(Baca Juga : Selain Pembalap, Ini Ubahan Di Skuat Yamaha Racing Indonesia)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Motorplus Online

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa