Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Perbesar Diameter Venturi Throttle Body Motor Penuh Risiko dan Rumit, Salah Hitung Efeknya Begini

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 10 Agustus 2019 | 15:15 WIB
Throttle body reamer jadi 32 mm
Yudi
Throttle body reamer jadi 32 mm

“Katup standar sudah pasti tidak bisa dipakai lagi. Nah katup pengganti juga mesti presisi dengan hasil reamer yang dilakukan,” tambahnya.

Sebab jika tidak, maka fungsi throttle body akan terganggu seperti gejala gas nyangkut atau langsam jadi sulit disetel.

Throttle Body PNP Yamaha NMAX
Facebook/Ergus
Throttle Body PNP Yamaha NMAX

Selain perlu biaya yang tidak sedikit, mengganti throttle body dengan yang lebih besar lebih disarankan dibanding reamer.

Dengan biaya serupa prosesnya pun jauh lebih cepat dan simpel karena cukup copot pasang throttle body lama dengan yang baru.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa