Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Serena Highway Star C27 Puaskan Penumpang, Kabin Senyap, BBM 16,4 Km Per Liter

Irsyaad Wijaya - Selasa, 24 September 2019 | 13:45 WIB
Performa Nissan Serena cukup memuaskan
Rianto P
Performa Nissan Serena cukup memuaskan

Kesenyapan kabin juga tergolong baik. Dalam kondisi idle, bisa menorehkan angka 31,4 dB sedangkan saat AC nyala naik menjadi 31,5 dB.

Saat melaju dikecepatan 60 km/jam, road noise bisa diredam dengan baik, hasilnya Serena bisa mencatatkan angka 57,1 dB.

Kabin All New Nissan Serena C27
Ryan/GridOto.com
Kabin All New Nissan Serena C27

Oiya, asyiknya ketika punya Serena sampai 50 ribu km, hanya butuh isi BBM saja karena jasa dan spare part kelipatan 10 ribu km sudah termasuk harga pembelian.

Sementara untuk pajaknya, perlu menyiapkan dana Rp 7,409 juta per tahun (PKB & SWDKLL).

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa