Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

DFSK Hadir di Lampung, Kumpul Bersama Pemilik di Glory Day 2019

Harryt MR - Selasa, 19 November 2019 | 17:55 WIB
DFSK Hadir di Lampung, Kumpul Bersama Pemilik di Glory Day 2019
DFSK
DFSK Hadir di Lampung, Kumpul Bersama Pemilik di Glory Day 2019

Otomotifnet.com - Glory Day kembali dihajat di sepanjang tahun 2019, tujuannya untuk memfasilitasi para konsumen DFSK Glory 580 dan DFSK Glory 560 dalam berbagi pengalaman serta informasi kepada sesama pengguna kendaraan DFSK.

Setelah di gelar di berbagai kota, kini Glory Day ke-6 sambangi Lampung.

Ajang kumpul para konsumen DFSK di Lampung ini menghadirkan 20 kendaraan dengan 100 orang peserta yang terdiri dari pemilik kendaraan DFSK beserta Keluarga.

Sisi informatif dan edukatif masih menjadi menu utama Glory Day (16/11), namun dibalut dengan keseruan serta menghibur sehingga konsumen akan mendapatkan pengalaman yang kaya akan DFSK.

(Baca Juga: DFSK Glory 560 Punya Empat Pilihan Warna, Dua Ini Yang Jadi Idola)

DFSK Hadir di Lampung, Kumpul Bersama Pemilik di Glory Day 2019
DFSK
DFSK Hadir di Lampung, Kumpul Bersama Pemilik di Glory Day 2019

"Kami ingin selalu memberikan nilai-nilai lebih kepada konsumen setia DFSK, tidak hanya sekadar memiliki kendaraan-kendaraan DFSK namun beserta pengalaman yang menyenangkan tidak akan terlupakan,”

"Kepuasaan terhadap merek DFSK yang coba kami tawarkan kepada konsumen dan salah satu bentuk implementasi dari motto kami di Indonesia yakni All for Customers," papar Yendro Arie Wibowo, Customer Relations PT Sokonindo Automobile.

Selain itu, disempatkan kunjungan ke diler DFSK Hajimena Lampung.

Tujuannya agar konsumen bisa melihat bagaimana fasilitas serta pelayanan purna jual yang dimiliki oleh diler tersbeut.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa