Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

All New Mazda 6 Elite Sedan, Grille Mirip Jaguar, Ini Hasil Tes Lengkapnya

Panji Nugraha - Senin, 25 November 2019 | 11:30 WIB
All New Mazda 6 Elite Sedan
F Yosi
All New Mazda 6 Elite Sedan

Fungsinya agar mesin lebih responsif saat kaki menginjak pedal gas lebih dalam.

Makin terasa sporty lagi dengan perpindahan gigi menggunakan paddle shift.

Untuk akselerasi dari keadaan diam hingga 100 km/jam kami peroleh catatan waktu 8,9 detik.

Akselerasi kecepatan menengah ke atas termasuk baik, ini yang bikin berkendara mengasyikkan.

Tenaga seakan terisi dari putaran bawah, menengah hingga atas. Bejek sedikit, mesin seakan responsif dan sigap dipacu.

Efeknya, tarikan mobil ini seakan sangat enteng padahal bodi sedan ini punya berat 2.046 kg.

Dengan teknologi deaktivasi silinder di mesin, ternyata cukup membuahkan efisiensi yang baik.

Dari data pengetesan kami, saat dipacu konstan di kecepatan 100 km/jam, konsumsi bahan bakar bisa menembus angka 20,1 km/liter pada putaran 2.050 rpm.

Untuk pengetesan rute tol didapat angka konsumsi bahan bakar 14,1 km/liter, serta rute dalam kota 11,4 km/liter. Not bad at all!

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa