Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Beli Mobil Matic Bekas, Enam Hal Ini Baiknya Wajib Dilakukan

Panji Nugraha - Kamis, 23 Januari 2020 | 16:30 WIB
Ilustrasi mobil matic seken
Otomotifnet.com
Ilustrasi mobil matic seken

“Kalau mobil dalam keadaan baik, mestinya penjual mau mengizinkan melakukan pengecekan bersama ke bengkel,” kata Hermas.

Menjadi hal yang menguntungkan bagi kedua belah pihak apabila pengecekan bersama dilakukan di bengkel spesialis.

BERSAMA KE BENGKEL
Otomotifnet.com
BERSAMA KE BENGKEL

Bagi penjual, ia akan merasa yakin kalau kondisi transmisi dalam keadaan baik, sehingga ia juga bisa bertahan dengan harga yang bagus.

Sementara itu, “Bagi pembeli, juga merasa aman karena tidak mungkin merasa tertipu,” jelas Hermas.

 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa