Makanya Aldy menyarankan untuk menggunakan kekentalan oli mesin sesuai dengan peruntukan mesin.
"Yang aman pakailan oli mesin dengan kekentalan rekomendasi pabrikan," tutup Aldy.
Misalnya motor Honda pakai oli dengan kekentalan 10W-30, Yamaha dan Suzuki di 10W-40.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR