Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki W175 Muntahkan Power 21 Dk, Per Klep Moge 4 Silinder, Modal Rp 2 Jutaan

Panji Nugraha - Selasa, 10 Maret 2020 | 14:00 WIB
Ilustrasi Kawasaki W175
Otomotifet
Ilustrasi Kawasaki W175

Piston

Mengejar tenaga yang lebih besar, kapasitas mesin ditingkatkan dengan mengganti piston.

“Piston pakai punya Kawasaki Boss oversize 300. Diameternya 68 mm,” tutur Akiang yang mantan pembalap road race.

Piston pakai punya Kawasaki Boss oversize 300. Diameternya 68 mm untuk Kawasaki W175
Otomotifnet
Piston pakai punya Kawasaki Boss oversize 300. Diameternya 68 mm untuk Kawasaki W175

Dengan panjang stroke masih standar W175, kapasitas mesin meningkat jadi 190,3 cc.

Sedangkan blok standar dikorter/oversize 250 dari standarnya 65,5 mm.

Rasio Kompresi

Untuk menaikkan kompresi, head tidak dipapas, Akiang justru memapas blok standar.

Dipapas sekitar 0,3 mm, ditambah bentuk kubah piston yang lebih cembung, rasio kompresi meningkat jadi sekitar 12,2:1.

Angka segitu ia rasa pas untuk harian dan juga turing yang belum tentu ketemu bensin RON tinggi seperti Pertamax Turbo di daerah-daerah.

Kem

Kem bawaan W175 yang di-custom. Durasinya berubah jadi 250 derajat untuk in dan ex.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa