"Misal seperti blok PDK Gold yang ori itu dia cenderung lebih kuat dari standarnya," tambah Tidar lagi.
"Kalau sekali ngancing, baretnya tidak terlalu parah dibandingkan blok standar," jelasnya.
"Tapi ini pun tidak jaminan kalau memang pemiliknya malas ganti oli apalagi oli samping telat ya bisa baret parah juga," tutup Tidar.
Jadi, blok aftermarket untuk Kawasaki Ninja 150 ini banyak diburu karena materialnya yang dianggap lebih bagus dibandingkan blok silinder bawaan.
————
Pengin lebih lengkap dan detail ulasan otomotif seperti test drive, test ride, tips, knowledge, bisnis, motorsport dan lainnya, kalian bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF secara digital (e-magz). Caranya klik : www.gridstore.id. Kalian akan mendapatkan paket berlangganan menarik.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR