Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki Ninja 250 Karbu dan Injeksi Wajib Ganti Keteng Tiap 3 Tahun, Simak Penjelasannya

Uje,Irsyaad Wijaya - Jumat, 28 Agustus 2020 | 14:30 WIB
Rantai keteng Ninja 250 disarankan ganti kalau bunyi berisik
Dok. Gridoto
Rantai keteng Ninja 250 disarankan ganti kalau bunyi berisik

Untuk harga rantai keteng Ninja 250 dengan kode part R92057 0595 ini lumayan mahal, harganya Rp 417 ribu.

Sementara harga bantalan keteng dibanderol Rp 76 ribu untuk depan dan Rp 190 ribu untuk belakang.

Lalu untuk tonjokan tensioner harganya Rp 540 ribu.

Wah habis satu jutaan tuh untuk ganti rantai keteng!

Baca Juga: Honda CB150R Kasar, Pebengkel Temukan Noken As Sumber Penyakitnya

Namun, jika dibiarkan bermasalah efeknya akan lebih bahaya, karena jika sampai rantai keteng lepas atau putus bisa menyebkan komponen di mesin bertabrakan dan hancur.

Kalau sudah begitu akan jauh lebih besar lagi biaya yang kalian harus keluarkan untuk perbaikan.r

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa