Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Rush Melejit, Pimpin Wholesales LSUV Per September 2020, Honda BR-V Cuma Terkirim 21 Unit

Irsyaad Wijaya,Harun Rasyid - Kamis, 22 Oktober 2020 | 11:30 WIB
Ilustrasi Toyota All New Rush Bekas
F Yosi/Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi Toyota All New Rush Bekas

Namun nasib XL7 bisa dibilang lebih baik dibanding penjualan Honda BR-V yang hanya 21 unit selama September tahun ini.

Sedangkan LSUV asal pabrikan Tiongkok yakni DFSK Glory 560, meraih penjualan lebih positif dengan terjual 32 unit selama September.

Honda BR-V
Dok Otomotif Honda BR-V
Honda BR-V

Berikut daftar angka penjualan LSUV September 2020:

No. Merek dan Tipe Penjualan
1 Toyota Rush 3.313 unit
2 Daihatsu Terios 1.514 unit
3 Suzuki XL7 517 unit
4 DFSK Glory 560 32 unit
5 Honda BR-V 21 unit

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa