Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Karimun, Calya Hingga Fortuner Bisa Pasang Rooftop Tent Rangaroo Motoshop, Ukuran dan Harga Menyesuaikan

Panji Nugraha,Wisnu Andebar - Rabu, 28 Oktober 2020 | 21:40 WIB
Rooftop tent Rangaroo Motoshop yang terpasang di Toyota Calya.
Wisnu/GridOto.com
Rooftop tent Rangaroo Motoshop yang terpasang di Toyota Calya.

Untuk spesifikasinya, Luthfi mengungkapkan bahwa bobot rooftop tent besutannya ini bisa mencapai 60 kg.

Bagian dasar tenda menggunakan papan dengan ketebalan 2 cm. Kemudian di atasnya dilapisi matras setebal 4 cm.

"Untuk bahan atap tenda kami gunakan bahan polyester oxford waterproof. bahan bodinya memakai bahan 300D atau cordura," imbuh Luthfi.

"Sedangkan rangka tendanya kami menggunakan pipa stainless agar tahan karat, serta tangga berbahan aluminium," tuturnya.

Ia menambahkan, Rangaroo Motoshop tidak memberikan garansi untuk produk tenda buatan mereka.

"Kami enggak ada garansi, tapi kalau memang ada kerusakan akibat kesalahan kami, maka akan segera kami ganti atau perbaiki," pungkasnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa