Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

All New Aerox 155 Connected Desainnya Pergabungan, Jadi Sport Scooter

Fariz Ibrahim - Rabu, 4 November 2020 | 23:00 WIB
All New Aerox 155 Connected punya desain pergabungan antara sport dan skutik
F. Yosi/otomotifnet.com
All New Aerox 155 Connected punya desain pergabungan antara sport dan skutik

Sementara mika kedua lampu sein belakang ternyata kini dikasih aksen sedikit smoke.

Bicara pilihan warna, All New Aerox 155 Connected ABS hanya ada 2, yaitu Prestige Silver dan Maxi Signature Black.

Sementara All New Aerox 155 Connected ada 4 pilihan warna, meliputi Dark Grey Yellow, Matte Black Cyan, Red dan Black.

Baca Juga: All New Yamaha Aerox 155 Dirilis, Versi Lama Diiris Diskon Sampai Rp 2 Jutaan

Kaki-kaki tetap sama, seperti penggunaan rem belakang tromol dan ban belakang 140/70-14
F. Yosi/otomotifnet.com
Kaki-kaki tetap sama, seperti penggunaan rem belakang tromol dan ban belakang 140/70-14

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa