Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Vespa Sei Giorni II Edition Diluncurkan di Indonesia, Legenda Balap Tahun 50an

Panji Nugraha - Selasa, 10 November 2020 | 20:06 WIB
Vespa Sei Giorni II Edition Diluncurkan di Indonesia, Legenda Balap Tahun 50an
Piaggio Indonesia
Vespa Sei Giorni II Edition Diluncurkan di Indonesia, Legenda Balap Tahun 50an

Mesin yang digunakan sama dengan mesin GTS 300 Super Tech.

Generasi baru bertajuk 300 HPE yang powerful.

Klaim tenaga maksimal yang dihasilkan sebesar 17,5 kW (23,5) dk/8.250 rpm dengan torsi 26 Nm/5.250 rpm.

Sebagai fitur keamanan, Vespa Sei Giorni dibekali rem cakram di depan dan belakang lengkap dengan ABS dual channel dan ASR (Anti Slip Regulation).

Mesin 300 HPE sama persis dengan GTS Super Tech
Piaggio Indonesia
Mesin 300 HPE sama persis dengan GTS Super Tech

Bodi bongsor Sei Giorni II Edition dibalur oleh kelir baru Grey Titanio.

Berbeda dari edisi sebelumnya dengan warna hijau.

Sei Giorni diposisikan wuntuk melengkapi line up Vespa big body yang sudah ada yaitu GTS Super dan GTS Super Tech.

Vespa big body ini menyumbang total penjualan sebanyak 10 persen dari seluruh line up.

Stoplamp sudah pakai LED
Piaggio Indonesia
Stoplamp sudah pakai LED

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa