Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ford Everest Rawan di Kelistrikan, Perbaikan Rp 16 Juta, Cirinya Mesin Pincang

Irsyaad Wijaya,Naufal Shafly - Sabtu, 6 Februari 2021 | 13:25 WIB
Ilustrasi Ford Everest
Dio / GridOto.com
Ilustrasi Ford Everest

Menurut Ruhimat, jika modul PCM Ford Everest rusak, efeknya mesin kemungkinan tak bisa hidup ataupun pincang (berebet).

"Ciri-ciri mesin pincang itu pas dibawa gak ada tenaga atau lemot," jelasnya.

Jika sudah mengalami masalah tersebut, Ruhimat menyebut biaya penggantiannya cukup mahal.

"Kalau ganti Rp 16 jutaan, pakai barang orisinal," tukasnya.

Baca Juga: Ford Everest Habis Rp 15-60 Juta Jika Transmisi Matik Jebol, Kebiasaan Salah Berhenti di Lampu Merah

Mesin Ford Everest gen 2
GridOto.com
Mesin Ford Everest gen 2

Tapi, Ia menekankan agar konsumen tak perlu khawatir. Sebab, masalah seperti ini jarang ditemui di unit standar.

"Kalau standar sih insyaallah aman, tapi kalau kelistrikannya sudah banyak diubah, itu perlu diwaspadai," tutupnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa