Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nakagami Posisi 13 Test Pramusim, Tim Enggak Pusing, Bukan Targetnya

Toncil - Rabu, 10 Maret 2021 | 13:05 WIB
Ilustrasi Takaaki Nakagami
Twitter @lcr_team
Ilustrasi Takaaki Nakagami

“Karena itu tidak terlalu penting di sesi test pramusim ini,” tambah Cecchinello yang sudah bersama Nakagami sejak 2018 silam.

Taka Nakagami sendiri pada musim lomba 2020 menjadi pembalap Honda yang paling cemerlang.

Baca Juga: Nakagami Punya Kenangan Dengan Crutchlow, Sebut Pernah Dapat Bantuan

Tim pabrikan ditinggal oleh Marc Marquez tidak bisa terlihat tajinya. Sayangnya, saat itu, Alex Marquez dan Stefan Bradl tidak bisa mendongkrak performa Honda.

Meski belum bisa mempersembahkan podium kemenangan kepada tim LCR Honda, pembalap asal Chiba, Jepang tersebut sempat mengukir pole position. Sayangnya, harus terjatuh dan tidak menuntaskan jadi kemenangan.

 

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa