Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dukung Pendidikan di Indonesia, Mitsubishi Donasikan 5 Unit Xpander

Toncil - Kamis, 15 April 2021 | 12:30 WIB
Lima unit Mitsubishi Xpander yang dijadikan donasi
MMKSI
Lima unit Mitsubishi Xpander yang dijadikan donasi

Siswa juga diajarkan mengenai Pre-Delivery Inspection (PDI), free service dan perawatan rutin mobil.

“Ini merupakan salah satu pilar program CSR kami, Mitsubishi CSR Education Program (MEP). Jadi langkah awal untuk memberi kontribusi yang lebih besar untuk pendidikan di Indonesia,”

Baca Juga: Xpander dan L300 Jadi Raja, MMKSI Umumkan Penjualan di Tahun 2020

“Tujuan utama kami untuk mendukung sekolah kejuruan dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan para siswanya, terutama yang berkaitan dengan teknologi Mitsubishi Motors,” ungkap Naoya Nakamura, Presiden Direktur PT MMKSI.

Sejak 2014, kali pertama MMKSI melakukan donasi, telah mengirimkan sebanyak 35 unit, termasuk yang tahun ini.

Kemudian juga telah memberi pelatihan kepada 495 siswa, dan akan terus meningkat jika kondisi semakin membaik.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa