Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF: Honda Tiger Mau Pasang Pelek Jari-jari tapi Tubeless

Antonius Yuliyanto - Sabtu, 1 Mei 2021 | 13:00 WIB
Honda Tiger Revo
Dok OTOMOTIF
Honda Tiger Revo

6. Terus apakah gir depan-belakang juga harus ganti untuk menyesuaikan lingkar rodanya?

7. Kira-kira biaya untuk semuanya berapa ya mas?

Terima kasih banyak sebelumnya ya Mas, ditunggu banget jawabannya.

Indra Herdiana - by email

Baca Juga: Honda Tiger Punya Penyakit Nyebelin, Lampu Utama Sering Mati, Cek Biang Keroknya

Jawab:

Salam kenal juga Mas Indra, kabar saya baik, semoga anda juga sehat selalu ya! Baiklah langsung saya jawab tentang modifikasi kaki-kaki Tigernya.

1. Ukuran ban yang masih proporsional, aman dan nyaman cukup pakai ukuran 100/70-17 untuk depan, dan 130/70-17 di belakang yang dipadukan dengan pelek 2,50x17 dan 3,50x17.

Kalau bicara ukuran maksimal tanpa mengubah gir, ban masih bisa pakai ukuran 140/70-17.

Untuk jari-jari, ukurannya depan pakai 10x164 dan belakang 10x157, kalau bingung tinggal bilang saja jari-jari milik Binter Merzy.

2. Bikin pelek jari-jari jadi tubeless enggak susah, cuma butuh ketelatenan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa