Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Triumph Thruxton 1200 R Mempesona, Gaya Cafe Racer 3 Kelir

Fedrick Wahyu,Ignatius Ferdian - Minggu, 6 Juni 2021 | 17:30 WIB
Kaki-kaki masih cukup standar
Mihail Jershov
Kaki-kaki masih cukup standar

Jok dan buntut baru yang elegan
Mihail Jershov
Jok dan buntut baru yang elegan

Untuk bodywork, tangki masih menggunakan bawaan asli dari Thruxton R 1200 namun dipadukan dengan jok dan seat cowl baru.

Jok dan seat cowl barunya tadi dibentuk mengikuti lekuk tangki sehingga memberikan kesan mengalir dan proporsional.

Kokpitnya lebih minimalis
Mihail Jershov
Kokpitnya lebih minimalis

Adam juga membuatkan jok dual seat agar Thruxton 1200 R ini tetap bisa dipakai boncengan.

Di bagian kokpit, kini terpasang setang clip-on untuk memberikan riding position nunduk khas cafe racer.

Baca Juga: Triumph Speed Triple Montok, Lekukan Ala Vintage Cafe Racer, Digarap Cuma 9 Hari

Triumph Thruxton 1200 R cafe racer yang mempesona
Mihail Jershov
Triumph Thruxton 1200 R cafe racer yang mempesona

Lalu headlamp dibuatkan batok baru yang sudah ditanami speedometer Motogadget minimalis sehingga memberikan tampilan minimalis.

Sebagai finishing, bodi-bodinya diberi kelir baru kombinasi warna putih, hitam dan emas yang begitu elegan.

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa