Ia lantas memperlihatkan video testimoni salah satu konsumennya yang menggunakan Brio RS MT, di mana jarum spidometernya sampai melewati angka 180 km/jam. Edan!
“Tapi itu hanya untuk pembuktian khasiat dari remap ECU kami (ECU-LAB) loh, di mana bisa memaksimalkan top speed mobil, bukan kebut-kebutan. Tetap utamakan safety saat berkendara,” wantinya.
Oiya, untuk Anda yang tertarik meningkatkan performa mobil kesayangan lewat cara remap ECU, bisa langsung kontak Asep Mc Gyver di nomor 0811-3414-59 atau 0812-2062-123.
Atau bila ingin mengetahui testimoni hasil remap ECU by ECU-LAB, bisa kunjungi akun Instagram @asep_mc_gyver.
“Slave tuner kami ada di beberapa kota kok, total ada 20 cabang, tinggal kunjungi yang terdekat,” tutupnya.
Editor | : | Andhika Arthawijaya |
KOMENTAR