Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Honda Vario 150 Aliran Proper Matic, Simpel tapi Manis

Antonius Yuliyanto - Jumat, 2 Juli 2021 | 21:15 WIB
Modifikasi Honda Vario 150 aliran proper matic
Rangga/otomotifnet.com
Modifikasi Honda Vario 150 aliran proper matic

Otomotifnet.com - Dalam aliran modif proper matic, jamak ditemui Honda Vario 125/150 keluaran 2015-2018.

Meski terbilang jarang, rupanya mulai ada yang menerapkan gaya modifikasi ini pada Vario keluaran terbaru.

Salah satunya ialah Adrian Moreno Purba asal Kebagusan, Jakarta Selatan. Ayah dua anak ini awalnya lebih concern di modifikasi mobil.

Namun, akibat pandemi, akhirnya ia memboyong satu unit Vario 150 tahun 2020 untuk dijadikan ‘mainan’.

Baca Juga: Vario 125 Dan 150 Tampil Kece, VRossi Kasih 6 Pilihan Peleknya Nih!

Modifikasi Honda Vario 150 aliran proper matic
Rangga/otomotifnet.com
Modifikasi Honda Vario 150 aliran proper matic

“Bosen karena pandemi, jadi ambil motor ini bulan Juni 2020 lalu. Sekalian mulai main motoran lagi,” ujarnya.

Pria yang gape jual-beli pelek Mercedes-Benz ini mengenang, saat muda dulu dirinya juga pernah main motor. Seringnya upgrade performa buat kebut-kebutan.

Balik ke Vario, ubahan saat ini terbilang simpel.

Seperti kaki-kaki, Adrian memasang suspensi belakang YSS G-Sport serta sok depan Tupaknam asal Thailand, yang terbilang sering ditemui pada aliran proper.

Beberapa komponen bodi Vario 150 ini dilapis karbon, seperti visor depan
Rangga/otomotifnet.com
Beberapa komponen bodi Vario 150 ini dilapis karbon, seperti visor depan

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa