Angka itu didapat dari bore x stroke 60 x 55,5 mm alias berkarakter overbore.
Beda dengan PCX 150 yang pakai bore x stroke 57,3 x 57,9 mm atau hampir square, kapasitasnya 149,2 cc.
All New Honda PCX dipasarkan dengan 3 tipe yaitu CBS, ABS, dan e:HEV.
Untuk tipe CBS terdapat warna Wonderful White, Majestic Matte Red, Glorious Matte Black, dan Marvelous Matte Gray.
Sedangkan untuk tipe ABS, terdapat warna Wonderful White, Majestic Matte Red, Briliant Black, dan Royal Matte Blue.
Baca Juga: Daftar Harga Komponen Fast Moving Honda PCX 160, Oli Mesin Sampai V-Belt, Mulai Rp 15 Ribuan
Tipe ABS memiliki jok two-tone serta emblem PCX dengan warna tembaga untuk tampilan yang lebih mewah.
Sementara itu, untuk tipe e: HEV terdapat warna Horizon White, yang juga memiliki jok two-tone dengan sentuhan warna biru pada emblem PCX yang semakin memberikan kesan istimewa.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR