Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF: Tarikan Mio Kenapa Ngelos di Kecepatan Menengah

Antonius Yuliyanto - Senin, 11 Oktober 2021 | 22:00 WIB
Ilustrasi Yamaha Mio Soul
GridOto.com
Ilustrasi Yamaha Mio Soul

Pemeriksaan berikutnya kondisi alur roller di puli, cek apakah ada keausan yang berlebihan atau belum.

Karena jika itu terjadi, efeknya sama dengan roller peang, yang bisa berakibat seperti tersendat atau hampa sesaat.

Oke pemeriksaan berikutnya konsentrasi pada puli sekunder atau puli belakang.

Cek di bagian secondary sliding sheave atau bagian yang puli yang bisa gerak, yang mana di asnya terdapat alur yang buat mengatur merenggang dan merapatnya.

Baca Juga: Honda BeAT Langka Nih, Blok Mesin Tanpa Sirip dan Pakai Sistem Pendinginan Jupiter MX

Nah cek kondisi alurnya, sudah tergerus atau masih bagus. Jika terjadi keausan, bisa jadi ini salah satu penyebab tenaga ngelos.

Oiya jangan lupa saat perakitan kasih grease atau gemuk baru yang khusus buat CVT.

Gitu Kang Pirman analisa saya, semoga bisa membantu memecahkan masalahnya ya.

----------------------------------------------------------------------------------------------------

Buat Anda yang juga punya pertanyaan seputar masalah motor, silakan kirimkan pertanyaan ke email konsultasi.r2@gmail.com, maka akan dijawab di rubrik Konsultasi OTOMOTIF.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa