Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mencoba Tol Trans Sumatera Palembang - Bakauheni Saat Hujan Lebat, Ini Potensi Bahayanya

Toncil - Kamis, 21 Oktober 2021 | 20:35 WIB
Mencoba tol Bakauheni-Palembang saat hujan, ini potensi bahayanya
Pilot/otomotifnet.com
Mencoba tol Bakauheni-Palembang saat hujan, ini potensi bahayanya

Otomotifnet.com - Adanya jalan tol lintas Sumatera dari Palembang ke Bakauheni dan sebaliknya, jelas sangat membantu.

Jalan tol membuat waktu menjadi jauh lebih cepat dalam jarak sekitar 360 kilometer.

Otomotifnet mencobanya secara langsung menggunakan Mitsubishi Xpander Cross yang diisi oleh 4 orang.

Beruntungnya, saat itu hujan turun sangat lebat. Sehingga bisa mengetahui kondisi dan potensi bahaya di tol tersebut.

Baca Juga: Proyek Tol Yogyakarta-Bawen Terus Dikebut, Dokumen RTA Selesai Sebentar Lagi

Dengan permukaan aspal dan beton, memang mulus dan mobil bisa dipacu maksimal sesuai ketentuan.

Tapi ketika diguyur hujan, ternyata sangat banyak genangan air yang cukup dalam. Baik di jalur kiri maupun kanan.

Pengendara wajib dan harus waspada serta ekstra hati-hati. Dengan genangan itu, potensi terjadi aquaplanning sangat tinggi.

Otomotifnet merasakan langsung potensi bahaya tersebut, baik saat di jalur kiri dan kanan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa