Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Siapkan 30 Model Kendaraan Berbasis EV Baterai Hingga 2030

F Yosi - Rabu, 15 Desember 2021 | 19:38 WIB
Jajaran line up bZ (Beyond Zero) Series
Noriaki Mitsuhashi/N-RAK Photo Agency
Jajaran line up bZ (Beyond Zero) Series

Sementara untuk brand premiumnya, yakni Lexus, telah memperkenalkan lebih dari 30 model kendaraan bermesin konvensional, kendaraan listrik hibrida, dan kendaraan listrik hibrida plug-in di lebih dari 90 negara.

Nah, untuk rencana 10 tahun ke depan, Toyota menyatakan keseriusannya dalam memperluas opsi kendaraan yang netral karbon, dengan menawarkan jajaran lengkap EV baterai.

“Kami berencana meluncurkan 30 model EV baterai hingga tahun 2030 secara global, mulai dari segmen kendaraan penumpang maupun komersial”, tutup Akio.

Wuihh.. keren, bisa jadi Avanza-Veloz bakalan ada versi EV-nya juga nih.. Hallo Toyota Indonesia!

Kalau GR Yaris berbasis listrik mungkin dimensinya seperti tampak foto ini.
Noriaki Mitsuhashi/N-RAK Photo Agency
Kalau GR Yaris berbasis listrik mungkin dimensinya seperti tampak foto ini.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa