Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Test Drive Daihatsu Ayla 1.2 R AT, Ini Performa dan Kenyamanannya

Panji Nugraha - Senin, 27 Desember 2021 | 20:50 WIB
Test Drive Astra Daihatsu Ayla 1.2 AT
Dok. Otomotif
Test Drive Astra Daihatsu Ayla 1.2 AT

Jok yang selain desainnya lebih sporty, Daihatsu juga menambahkan ketebalan busa sehingga ketika duduk terasa lebih empuk dan nyaman.

Bantingan suspensinya tak terlalu empuk, juga tak bisa dibilang keras.

New Ayla pun sudah dibekali stabilizer di kaki-kaki belakangnya, ini bikin gejala body roll berkurang.

Kepercayaan diri melibas tikungan dalam kecepatan tinggi pun meningkat.

Baca Juga: Konsumsi Bensin Honda Brio Satya 2017, Fitur dan Spesifikasi

Suspensi Daihatsu Ayla 1.2 R AT
Dok. Otomotif
Suspensi Daihatsu Ayla 1.2 R AT

Tak ada yang berubah soal ukuran dan jumlah ruang penyimpanan.

Begitu juga dengan ukuran bagasi, tak ada perbedaan dari versi pendahulunya.

Bisa dibikin lebih lega kalau jok baris penumpangnya dilipat.

Juga sudah dilengkapi dengan tray pemisah.

Kabin depan Daihatsu Ayla 1.2 R AT
Dok. Otomotif
Kabin depan Daihatsu Ayla 1.2 R AT

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Dok. OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa