Otomotifnet.com - Bisnis Pertashop Pertamina nampaknya opsi menarik bagi yang baru saja resign jadi pegawai kantoran.
Apalagi jika gaji sebelumnya sudah terkumpul dan memang punya niat berbisnis.
Sebagai info, Pertashop merupakan pom bensin mini sebagai penyalur resmi milik Pertamina yang menjual BBM subsidi, LPG Non Subsidi dan produk ritel lain.
Namun, Pertashop Pertamina menyasar ke daerah pedesaan atau kota yang belum terjangkau SPBU besar.
Melihat kondisi di lapangan, nampaknya masih banyak daerah yang belum terjangkau SPBU besar Pertamina.
Pertamina juga menargetkan membangun 10.000 Pertashop yang tersebar secara merata di Indonesia.
Berdasar laman resmi Pertamina, modal Pertashop mulai dari Rp 250 juta hingga Rp 500 juta.
Skema bisnis Pertashop Pertamina ini dirincikan sebagai berikut:
1. Gold
- Membutuhkan modal Pertashop Rp 250 juta termasuk biaya Pertashop dan pengiriman.
- Modal pembelian produk Pertamax Rp 20 juta.
- Keuntungan Rp 850 per liter.
- Estimasi pendapatan per hari, minimal 400 liter per hari.
- Estimasi pengembalian modal maksimal 5 Tahun, tergantung pendapatan penjualan.
2. Platinum
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR