Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BeAT, Mio dan Jupiter K.O Dihajar Starlet, Ngantuk Berangkat Kerja Berujung Apes

Ferdian - Selasa, 19 April 2022 | 18:45 WIB
Toyota Starlet hantam tiga motor di depan SMK Teuku Umar, Karangrejo Raya, Gajahmungkur, Kota Semarang, Selasa (19/4/2022).
Dok Relawan Semarang
Toyota Starlet hantam tiga motor di depan SMK Teuku Umar, Karangrejo Raya, Gajahmungkur, Kota Semarang, Selasa (19/4/2022).

Pengemudi diduga kurang waspada pandangan depan lalu melaju terlalu kanan.

Tak pelak, Starlet hantam tiga motor yang melaju berlawanan.

"Untuk kondisi korban hanya luka-luka, tak ada korban jiwa," ungkap Sigit.

Kondisi pemotor Jupiter alami luka tangan kanan nyeri.

Pemotor BeAT alami luka paha kiri robek.

Korban Mio kaki kiri dan tangan kiri robek.

"Ketiga korban sudah mendapat perawatan medis dengan dirujuk ke RS Hermina dan RS Elizabeth Semarang," tandasnya.

Baca Juga: Toyota Starlet Bawa Silaturahmi ke Sini, Bisa Tangani Bodi Sampai Mesin, Stok Engine Swap Melimpah

Sumber: https://jateng.tribunnews.com/2022/04/19/kecelakaan-di-gajahmungkur-semarang-starlet-seruduk-tiga-motor-polisi-ungkap-dugaan-penyebab?page=2

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa