Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula E Tahun Depan Pakai Mobil Gen3, Seperti Ini Kehebatannya, Pakai 2 Powertrain

Toncil - Selasa, 10 Mei 2022 | 21:30 WIB
Formula E Gen3 akan dipakai mulai tahun depan
Formula E
Formula E Gen3 akan dipakai mulai tahun depan

Otomotifnet.com – Gelaran Formula E tahun ini merupakan pentas ke-8 balap formula listrik.

Saat ini, mobil-mobil yang dipakai masih masuk Gen2, terhitung sejak 2018 silam.

Tahun ini menjadi musim terakhir para tim dan pembalap menggunakan Gen2, karena untuk musim depan sudah pakai Gen3.

Karena lebih baru, pengembangan pada Gen3 ini tidak main-main, yang memadukan kecepatan, tingkat efisiensi tinggi dan keberlanjutan.  

Baca Juga: Sirkuit Formula E Ancol Selesai Diaspal, Selanjutnya Menunggu Ini

Performanya jauh meningkat. Pihak FIA dan Formula E menyebut kalau Gen3 ini merupakan formula yang paling kencang.

Kecepatan puncaknya bisa sampai 322 km/jam, yang dihasilkan dari motor listrik 350kW, atau setara 470 bhp.

Mobil Gen3 yang diperkenalkan pada Formula E di Monaco beberapa waktu lalu ini sudah siap untuk dipakai.

Tercatat sebanyak 7 tim akan melakukan uji coba saat test musim dingin.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa