Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula E Tahun Depan Pakai Mobil Gen3, Seperti Ini Kehebatannya, Pakai 2 Powertrain

Toncil - Selasa, 10 Mei 2022 | 21:30 WIB
Formula E Gen3 akan dipakai mulai tahun depan
Formula E
Formula E Gen3 akan dipakai mulai tahun depan

Selain itu, mobil yang baru akan dipakai tahun depan ini membopong 2 powertrain, di depan dan belakang.

Di depan bertenaga 250kW dan belakang 350kW. Ini merupakan mobil formula pertama dengan dua powertrain beda tempat.

Gen3 ini juga ternyata tidak dibekali oleh rem hidrolis untuk bagian belakang. Hal ini karena powertrain sudah dua.

“Teknologi dan lingkungan yang sangat mendukung, membuat Gen3 ini menjadi salah satu standar dalam balap mobil,”

“FIA dan tim pengembangan Formula E telah melakukan pekerjaan yang sangat baik dan saya berterima kasih atas itu,”

Baca Juga: Sirkuit Formula E di Ancol Punya Panjang dan Lebar Trek Berbeda-beda, Titik Ini Terpanjang

“Saya tidak sabar melihat betapa kompetitifnya mobil Gen3 ini tahun depan,” ucap Mohammed Ben Sulayem, Presiden FIA saat launching.

Dengan berakhirnya era Gen2 tahun ini, sirkuit Formula E di Ancol juga menjadi salah satu lintasan yang jadi saksi hebatnya Gen2.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa