Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Galeri Foto Euforia Gelaran Formula E, Dari Race, Penonton, Musik dan Pantai Jadi Satu

F Yosi - Senin, 6 Juni 2022 | 06:30 WIB
Balapan Formula E atau Jakarta E-Prix 2022
F Yosi
Balapan Formula E atau Jakarta E-Prix 2022

Otomotifnet.com - “Balapan yang seru,  semua pembalap tertantang di sirkuit baru Ancol ini,"

"Fokus saat membalap ditambah dengan manajemen tenaga beterai, saya gembira sekali bisa memenangi balapan season ke 8 ini”, beber, Mitch Evans dari tim Jaguar TCS FE Team, saat jumpa pers setelah balapan.

Balapan Formula E atau Jakarta E-Prix yang berlangsung kemarin (4/6/2022) sejatinya berjalan dengan apik tanpa hambatan.

Hanya sekali saja safety car masuk lintasan karena karena pembalap Oliver Rowland (Mahindra) mengalami insiden salah satu ban belakang lepas.

Hanya sekali putaran saja Safety Car masuk, lalu balapan dilanjutkan kembali sampai finish.

Siapa bilang balap listrik tidak seru!

“Balap listrik ini seru banget, saya biasa nonton langsung dari dekat. Sebagai warga Jakarta bangga balap Internasional Formula E untuk pertamakalinya bisa hadir”, ujar Budiman Isfebrianto yang tinggal dikawasan Tebet saat berbincang-bincang dengan Otomotifnet setelah race berakhir.  

Masih kata Budi, Harga tiket di tribun 2F Rp 900 ribu, bisa nonton saat pembalap beraksi di tikungan 7, 16 dan 17.

Selain itu bisa tour Padock melihat aktivitas crew tim, foto selfie dan bertemu dengan pembalap sambil minta tanda tangan, tambah pria ramah ini sumringah.

Nah.. buat Anda yang tidak sempat hadir, berikut hasil jepretan kamera Otomotifnet saat mengabadikan gelaran balap mobil listrik Formula E atau Jakarta E-Prix 2022. Yuks cekidot.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa