Oya, menurut Erlan, ada beberapa penyebab blok mesin motor matik pecah.
Menurutnya penyebab utama blok mesin motor matik pecah karena menghantam lubang atau polisi tidur besar dengan kecepatan tinggi.
Makanya, jika menggunakan motor matik yang posisi mesinnya relatif rendah harus lebih berhati-hati saat lewat jalan dengan lubang dalam atau polisi tidur besar.
Jangan sampai blok meson motor matik kalian malah pecah karena terbentur hal tadi.
Baca Juga: Baru Tahu, Ini Kenapa Rem Belakang Motor Matik Enggak Diinjak Kayak Bebek
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR