Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Meski Libur Nataru, PO Bus di Terminal Kp Rambutan Ragu Naikan Harga Tiket

Irsyaad W - Sabtu, 10 Desember 2022 | 09:00 WIB
Tampak bus antar kota antar provinsi (AKAP) di Terminal Kampung Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (4/5/2021).
TribunJakarta.com/Bima Putra
Tampak bus antar kota antar provinsi (AKAP) di Terminal Kampung Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (4/5/2021).

Dengan jumlah penumpang sedikit saat ini, para pengelola PO bus AKAP di Terminal Kp Rambutan khawatir penumpang kembali berkurang jika menaikkan harga tiket bus.

Begitu juga saat Nataru nanti harga tiket naik, Erwin menuturkan jumlahnya tidak akan terlampau besar sehingga tidak membebani penumpang bus AKAP di Terminal Kampung Rambutan.

"Tiket ke Sumatera tergantung wilayah, Medan paling jauh bisa Rp 700 ribu, Rp 800 ribu, Rp 900 ribu," terangnya.

"Kalau Palembang paling Rp 400 ribu. Kalaupun ada kenaikan sedikit, berapa persen. Kalau pun ada ya," tuturnya.

Baca Juga: Jabat Tangan Bikin Nganggur, Oknum Pegawai Kontrak Terminal Tirtonadi Solo Dipecat

Sumber: https://jakarta.tribunnews.com/2022/12/07/po-bus-di-terminal-kampung-rambutan-pikir-pikir-naikkan-harga-tiket-saat-nataru

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa