Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nasib Pertashop di Ujung Tanduk, Beberapa di Gunungkidul Mulai Tutup

Irsyaad W - Jumat, 6 Januari 2023 | 13:40 WIB
Pertamina Pertashop
Dok. Pertamina
Pertamina Pertashop

Otomotifnet.com - Nasib Pertashop seakan sudah di ujung tanduk.

Karena beberapa unit Pertashop di Gunungkidul, Yogyakarta mulai tutup.

Seorang warga Candirejo, Semin, Suyamto mengatakan, dirinya sempat beralih dari Pertalite ke Pertamax dan membelinya di Pertashop dekat rumah.

Namun, saat kenaikan harga BBM lalu, dirinya memilih untuk membeli Pertalite lagi.

"Harganya (pertamax) mahal, sehingga makai Pertalite lebih murah," kata Yamto, (2/1/22).

Menurutnya, warga lainnya juga melakukan hal yang sama.

Kondisi ini memengaruhi Pertashop yang ada di dekatnya.

Unit Pertashop di Kapanewon Semin, Gunungkidul, Yogyakarta
Kompas.com/Markus Yuwono
Unit Pertashop di Kapanewon Semin, Gunungkidul, Yogyakarta

"Jadi saat longsor di pertengahan November 2022 (Pertashop) sudah tutup," kata dia.

Salah seorang warga, Giring, Kapanewon Paliyan, Kelvian mengaku di wilayahnya ada satu Pertashop yang masih buka, tapi kadang tutup.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa