Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF: Lebih Kuat Mana Komponen Kaki-Kaki SUV Vs Sedan

Andhika Arthawijaya - Senin, 6 Maret 2023 | 22:00 WIB
Honda City
Dok. Otomotif Group
Honda City

Otomotifnet.com - Siang Mas, mau tanya nih! Kebetulan di rumah ada (Wuling) Almaz dan Honda City.

Dipakai bergantian karena gage (ganjil genap, red) dengan rute dan durasi yang hampir mirip-mirip.

Setiap harinya anter anak sekolah dan ngantor dengan beban 3 orang berikut anak.

Nah, yang mau ditanyakan, kenapa SUV untuk urusan kaki lebih kuat dan tahan ya dibanding sedan?

Baca Juga: Konsultasi OTOMOTIF : Mobil Penggerak Depan As Roda Cepat Kalah? 

Karena setelah masuk 4 tahun, City sudah mulai ada suara-suara di bagian bawah, terutama kaki-kakinya.

Apalagi bila lewat jalan rusak atau poldur (polisi tidur) dan jalan beton.

Padahal rutenya bisa di bilang kebanyakan jalan mulus dan tol. Sedangkan Almaz masih aman-aman saja.

Padahal dibeli lebih dulu, baru City. Jadi secara usia lebih tua Almaz.

Wuling Almaz RS
F Yosi/Otomotifnet

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa