Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF : Mobil Penggerak Depan As Roda Cepat Kalah?

Andhika Arthawijaya - Selasa, 21 Februari 2023 | 23:20 WIB
Boot as roda jika terlihat basah, tandanya ada kebocoran grease atau gemuk
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Boot as roda jika terlihat basah, tandanya ada kebocoran grease atau gemuk

Otomotifnet.com - Halo Om, mau nanya dong! Saya rencananya mau meminang mobil seken nih.

Tapi masih ragu antara pilih mobil penggerak depan atau belakang.

Sebab menurut teman saya dan cek beberapa artikel di internet, mobil penggerak depan katanya punya kelemahan di as roda yang cepat kalah. Apa benar begitu, dan apa penyebabnya?

Segitu saja om, mohon penjelasannya biar enggak salah pilih.

Maklum, soalnya baru pertama kali nih saya mau beli mobil. Terimakasih!

Primawan – via messenger

Baca Juga: Begini Cara Bedain Rembesan Oli di Seputar Seal As Roda, Asalnya Dari Oli Mesin Atau Transmisi

Halo juga Mas Primawan. Wah.. semoga keinginan Anda untuk beli mobilnya cepat terwujud ya, aamiin.

Oke begini. Sebenarnya masalah awet tidaknya komponen kaki-kaki seperti as roda pada mobil penggerak depan atau FWD (front wheel drive), tergantung dari perawatan, cara berkendara serta kondisi jalan yang sering dilewati.

Sebab as roda pada mobil FWD ini akan ikut bergerak naik turun mengikuti gerakan roda depan, tentunya selain bertugas memutar roda depan loh.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa