Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Keburu Ditebus, Cek Dulu 5 Kelemahan Mobil Bekas Toyota Calya Sigra Ini

ARSN - Minggu, 2 April 2023 | 11:00 WIB
Ilustrasi Toyota Calya G
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Ilustrasi Toyota Calya G

Baca Juga: Waspada Bekas Taksi Online, Begini Tips Berburu Toyota Calya dan Daihatsu Sigra

2. Suspensi Amblas

Salah satu kelemahan Calya dan Sigra adalah saat membawa beban penumpang maksimal, yakni 7 penumpang.

Solusi Calya Amblas
Rizky / OTOMOTIF
Solusi Calya Amblas

Mobil ini langsung terlihat ‘celup’ atau amblas terutama bagian bodi belakang, saat dimuati banyak penumpang.

Untuk mengatasinya, Astra Otoparts mengeluarkan paket suspensi belakang yang terdiri dari sokbreker dan per.

Sokbreker Kayaba berikut pernya ini memiliki diameter yang lebih besar dan lebih kokoh dari sokbreker bawaan pabrik.

Begitu juga dengan diameter pernya yang lebih besar untuk menopang beban yang lebih berat.

Agar penampilan lebih mantap lagi, kami sarankan penggantian pelek yang aslinya hanya berukuran 14 inci, dengan naik 1-2 inci menjadi ring 15 atau 16 inci, dengan pilihan profil ban dengan tinggi 55-60.

Solusi melipat jok belakang
Rizky / OTOMOTIF
Solusi melipat jok belakang

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa