Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mudik Bawa LCGC ke Daerah Pegunungan Menantang, Berikut Tips Cara Bawanya

F Yosi - Selasa, 18 April 2023 | 10:55 WIB
Astra Daihatsu Ayla 1.2 R. Saat melintas di perbukitan kebun teh
Dok Otomotif
Astra Daihatsu Ayla 1.2 R. Saat melintas di perbukitan kebun teh

Otomotifnet.com - Bagi Anda yang akan mudik dengan mobil  Low Cost Green Car (LCGC) pasti akan menjadi pengalaman yang menarik.  

Nah.. produk mobil LCGC ini awalnya dibuat aturannya oleh Pemerintah, agar masyarakat memiliki daya beli dari motor ke mobil.

Mobil LCGC tentu terkenal dengan harga  murah, irit BBM dan sparepartnya yang mudah dicari.

Nah.. bagi anda yang tertarik akan meminang atau bahkan sudah membeli dan akan melakukan perjalan mudik tahun 2023.

Barikut tips dari kami saat test drive cara bawa mobil LCGC untuk perjalanan jauh.

Membesut mobil berbasis LCGC untuk rute dalam kota tentu sesuai dengan peruntukan awal sebagai kendaraan komuter yang ekonomis.

Nahh.. bagaimana saat akan membawa ke jalur keluar kota atau bahkan melalui jalur perbukitan.

Membawa mobil bermesin kompak dengan mengusung mesin 1.200cc, menuju rute- rute pegunungan jelas pengalaman yang unik.

Bisa dibilang menantang, sebab besaran daya 87 daya kuda termasuk pas- pasan buat diajak mendaki.

Salah satu pengalaman berkendara kami membawa LCGC saat sesi test drive New Astra Daihatsu Ayla dengan mesin 1.200cc bertransmisi matik pada tahun 2017.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa