Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cek 6 Bagian Ini Setelah Mobil Bekas Habis Dipakai Mudik Jauh, Jangan Sampai Enggak

ARSN - Sabtu, 22 April 2023 | 12:00 WIB
Ilustrasi pengecekan ban mobil
Dok. Carsome
Ilustrasi pengecekan ban mobil

Otomotifnet.com - Cek 6 bagian ini ya gaes setelah mobil bekas kesayangan kalian habis dipakai mudik jarak jauh, wajib jangan sampai enggak.

Momen mudik Lebaran 2023 banyak Masyarakat yang menggunakan mobil pribadi untuk mudik ke luar kota ataupun liburan.

"Servis mobil berkala adalah kegiatan memperbaiki mobil yang wajib dilakukan paling tidak setiap 6 bulan sekali. Namun pada teori umum 10.000 km pada mobil baru dapat dicapai dalam waktu 6 bulan," kata Donald Rachmat, General Manager Branch Operation & Commercials CARSOME Indonesia dalam keterangan resminya.

"Jika tidak mencapai kilometer tersebut pun, Anda tetap wajib melakukan servis mobil. CARSOME juga memberikan rekomendasi ini bagi kendaraan Anda yang baru saja kembali dari mudik, untuk melakukan pengecekan cairan oli dan beberapa komponen mesin." lanjutnya.

Berikut enam komponen yang sebaiknya dicek untuk mengembalikan performa mobil:

1. Rem Mobil

Ilustrasi. Rem mobil bergetar bisa diakibatkan dari rem cakram yang sudah tidak rata.
Angga Raditya
Ilustrasi. Rem mobil bergetar bisa diakibatkan dari rem cakram yang sudah tidak rata.

Kemacetan yang tidak dapat dihindari akan memberikan beban kerja lebih besar pada rem mobil.

Secara berkala, lakukan pengecekan dengan cermat terhadap komponen rem mobil kalian termasuk minyak rem, kampas, dan selang pada rem.

Baca Juga: Ini Dia Biang Kerok Yang Bisa Bikin Mobil Bekas Boros BBM, Bocor Dibagian Ini

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa