Otomotifnet.com – Tak sedikit pemilik mobil yang hanya tahu pakai kendaraannya.
Begitu ada gejala-gejala aneh, baru deh datang ke bengkel untuk dilakukan pemeriksaan.
Dengan kata lain datang ke bengkelnya jika sudah ada masalah pada komponen mobil.
Padahal bisa saja resiko rusak pada komponen tersebut dicegah dari awal.
Baca Juga: Karet Boot As Roda Honda BR-V Rentan Sobek Bagian Kanan Dalam, Ganti Ori Lumayan
Contohnya as roda pada mobil tarikan depan alias front wheel drive (FWD).
Di bagian CV joint-nya ada sebuah karet pembungkus berwarna hitam yang bentuknya seperti bergerigi, namanya boot as roda.
Fungsinya untuk melindungi grease atau sering disebut juga gemuk, yang ada pada area CV joint.
Nah, seiring pemakaian kendaraan, karet boot ini bisa saja mengalami kebocoran, entah itu akibat bahan karetnya mulai getas atau terkena benturan.
Editor | : | Andhika Arthawijaya |
KOMENTAR