Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngeri! Ini Mobil-mobil yang Ciut Kena Tampar Kereta Api, Dibikin Mental Sampai Terburai

Ferdian - Rabu, 19 Juli 2023 | 16:30 WIB
Bangkai truk trailer di atas jembatan besi setelah meledak akibat ditusuk lokomotif KA 112 Brantas relasi Pasar Senen-Blitar
TribunJateng.com/Iwan Arifianto
Bangkai truk trailer di atas jembatan besi setelah meledak akibat ditusuk lokomotif KA 112 Brantas relasi Pasar Senen-Blitar

Otomotifnet.com - Kecelakaan Kereta Api Brantas jurusan Jakarta Pasarsenen-Bitar dengan truk kontainer di Semarang sedang jadi obrolan hangat.

Peristiwa ini terjadi di pelintasan jalan Madukoro Raya, Semarang, Jawa Tengah (18/7/2023).

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan ini.

Ngomongin kecelakaan antara kereta api dan kendaraan bukan sekali ini saja terjadi.

Berikut beberapa kejadian mobil yang ciut bodi usai diterjang kereta api saat sedang menyebrang.

1. Kereta Api Penataran Vs Toyota Avanza

Toyota Avanza ditabrak KA Penataran di kawasan Sumberpucung, kabupaten Malang, Jawa Timur
TribunMadura.com/Erwin Wicaksono
Toyota Avanza ditabrak KA Penataran di kawasan Sumberpucung, kabupaten Malang, Jawa Timur

Peristiwa ini diketahui terjadi di perlintasan kereta api tanpa palang pintu jalan raya Kuncoro, Sumberpucung, kabupaten Malang, Jawa Timur, (28/6/21).

Akibat kecelakaan ini, Avanza yang diterjang KA Penataran terpotong bodinya dan membuat kabin terburai.

Kanit Laka Polres Malang, Ipda Agus Yulianto menerangkan, Avanza yang dikemudikan Sukri Sadewo, warga Kedungkandang, kota Malang saat itu melaju dari arah Selatan ke Utara.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa