Dilansir GridOto.com, pada bagian brush kuningan juga akan dicek ketebalannya.
"Masalahnya ada di brush kuningan yang sudah aus tipis karena terkikis sehingga aliran listrik dari magnetnya lemah, mobil susah starter," terang Sugito.
Nanti brush kuningannya diganti baru yang tebal supaya daya listriknya kembali kuat.
Baca Juga: Beginilah Langkah Yang Benar Mendongkrak Mobil Bekas Biar Aman
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR